PT. BENELLI MOTOR INDONESIA Menggelar acara Test Ride tiga tipe Benelli yaitu Benelli Leoncino 500, Benelli Leoncino 250, Benelli TRK502x di Parkir Barat Jiexpo Kemayoran Pada tanggal 31 Juli 2019. Acara tersebut di hadiri oleh perwakilan dari Club Benelli dan Awak media.